BANDUNG—Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) FISIP Universitas Padjajaran akan menyelenggarakan bedah buku Indonesia Negara Merdeka yang Terjajah.
Salah satu penulis Desta Ardiyanto mengatakan bahwa bedah buku ini akan diselenggarakan di Gedung D Lantai 2 FISIP UNPAD,Kampus Jatinangor, Rabu, 23 Oktober 2013 mendatang. Acara itu akan dimulai Pukul 13.00 – 15.30 WIB,kata Desta.
Aktivis GMNI ini mengatakan Buku Indonesia Negara Merdeka yang Terjajah adalah kumpulan tulisan para aktivis yang mengkritik kebijakan politik dan ekonomi Indonesia dewasa ini.
“Kita terlalu lembek pada lembaga-lembaga donor. Pemuda harus berani mengritik hal itu,” kata Desta.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Kopi Pagi
Social Icons
Popular Posts
- Dayang Rindu, Cerita Rakyat yang Terlupakan
- "Showroom Sapi" di Lampung Tengah: Kemitraan Wujudkan Mimpi Parjono
- Van der Tuuk, Pahlawan Bahasa (Lampung) yang Dilupakan
- Buku 33 Tokoh Sastra Indonesia Paling Berpengaruh, Jamal D. Rahman: "Reaksinya Terlalu Berlebihan.."
- Gua Maria Padang Bulan, "Lourdes Van Lampung"
- Panjang, Dermaga Penyeberangan Pertama di Lampung
- Menjadi Pelatih Pelawak
- Pagar Dewa dan Cerita-Cerita Lain
- Sejarah Transmigrasi di Lampung: Mereka Datang dari Bagelen
- Saya Sudah Kembalikan Honor Puisi Esai dengan Permintaan Maaf
No comments: